Aktivitas

Permainan tradisional, bertani dan aktivitas warga

Rammang-Rammang punya daya tarik sosial yang sangat tinggi, di mana warga seringkali mengajak para turis untuk ikut terlibat dalam aktivitas keseharian mereka. Di sini kita bisa belajar bersama seperti menanam padi, menangkap ikan, maulid perahu bahkan memainkan permainan tradisional.

× Halo, Ada yang bisa kami bantu?